Cara Mudah Screenshot Infinix Smart 4

CARAILMUAN.COM - Cara Mudah Screenshot Infinix Smart 4 Seperti diketahui apabila Belum lama ini di Indonesia sudah hadir smartphone Infinix Smart 4 yang mempunyai banyak sekali fitur unggulan dengan spesifikasi yang mumpuni akan tetapi Smartphone Ini dijual dengan harga yang sangat terjangkau yaitu Rp 1 jutaan, sehingga banyak masyarakat Indonesia yang tertarik untuk membeli ponsel tersebut. Bagi kalian semua, yang memang sudah membeli ponsel ini mungkin ada yang bertanya Bagaimana cara mengambil tangkapan layar atau screenshot pada HP Infinix Smart 4, maka pada artikel kali ini, kami akan membahasnya untuk anda semua.

Cara screenshot Infinix Smart 4 terbilang sangat mudah dikarenakan untuk caranya sendiri mirip dengan beberapa smartphone lain yaitu melakukan tombol kombinasi antara volume bawah dan tombol power. Walaupun begitu, bagi anda semua yang memang mengharapkan smartphone kekinian dengan harga yang sangat terjangkau, maka smartphone Infinix Smart 4 bisa menjadi varian yang sangat direkomendasikan untuk anda miliki.

Infinix Smart 4 dijual di Indonesia di bulan oktober 2019 yang lalu di mana Smartphone Ini sudah menggunakan layar HD + dengan luas layar sekitar 6,6 inci dengan aspek rasio mencapai 20:9 sehingga sangat fullview screen dan masih menggunakan poni di bagian atas yang bergaya modern.

Cara Mudah Screenshot Infinix Smart 4
Cara Mudah Screenshot Infinix Smart 4

Untuk sistem operasi yang digunakan oleh ponsel ini, ya itu sudah menggunakan OS Android 9 Pie dengan antarmuka XOS 5.5 ini dijual dengan harga yang murah yaitu Kisaran Rp999.000 di mana kalian bisa mendapatkan spesifikasi ponsel RAM 2GB dengan memori internal 32GB dan baterai berkapasitas 4000 mah.

Selanjutnya untuk masalah foto selfie sudah mengusung dual kamera utama 13 megapixel dan 2 megapixel dan juga kamera selfie 8 megapixel yang pastinya ponsel ini patut untuk anda miliki.

Cara screenshot HP Infinix Smart 4 


Untuk kalian semua yang penasaran Bagaimana cara mengambil tangkapan gambar untuk ponsel infinix terbaru ini, maka silakan untuk mengikuti caranya di bawah ini.


  1. Silakan kalian mengarahkan terlebih dahulu ke bagian mana yang akan di ambil gambar 
  2. Setelah itu, silakan menekan secara bersamaan tombol power dan tombol volume bawah dan silakan tahan selama 2 detik 
  3. Apabila muncul bunyi shutter kamera berbarengan dengan ke depan layar maka dipastikan hasil tangkapan layar sudah selesai dan silakan kalian melepaskan kedua tombol tersebut 
  4. Untuk melihat gambar hasil screenshot, maka silakan anda melihatnya melalui folder galeri. 


Itulah pembahasan kami tentang bagaimana cara mengambil gambar atau screenshot Infinix Smart 4 yang sangat mudah dilakukan oleh siapapun para pengguna ponsel terbaru dari infinix. Semoga artikel yang kami tulis pada hari ini, untuk kalian semua selamat mencoba.

Baca Juga

Post a Comment

Copyright © 2019

CARA ILMUAN